Guru MTsN Aceh Besar Masuk Nominasi Grand Final Anugerah GTK Kemenag RI

Dani Syah
Rahmadiani, Guru MTsN Masuk Ke Nominasi Guru Terbaik Dari Kemenag RI (Foto: istimewa)

Pengalaman pertama kali mengikuti anugerah GTK berprestasi tingkat provinsi di tahun 2022,  Ia mendapat juara 1 GTK berprestasi jenjang MTs.  

Motivasi awal Ia mengikuti Anugerah GTK Berprestasi adalah amanah dari kepala madrasah MTsN 8 Aceh Besar yang mempercayakan saya dan mensupport untuk mengikuti kegiatan tersebut disertai dukungan yang luar biasa dari para peserta didik, teman-teman sesama pendidik,” katanya.

”Saya juga termotivasi melihat peserta didik yang sering mengikuti Olimpiade, KSM, KOMBANAS,” katanya.

Menurutnya, Anugerah GTK Berprestasi ini sebagai wadah aktualisasi diri dalam upaya mengembangkan dan meningkatkan sekaligus menguji kemampuan dirinya sebagai pendidik dan juga untuk memperkenalkan inovasi dan kreativitas yang telah dilaksanakan di MTsN 8 Aceh Besar.

”Selain itu ajang ini juga merupakan peluang untuk berbagi ilmu dan informasi,  menambah wawasan dan ilmu pengetahuan. Saya juga bisa belajar, berdiskusi, berbagi pengalaman dalam penulisan karya ilmiah, performance dan ide-ide kreatif dalam membuat inovasi pembelajaran di madrasah,” katanya.

Editor : T Dani

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network