Polisi di Pidie Jaya Amankan 7 Pengguna Sepeda Motor Berknalpot Brong

dani syah
7 Pengguna Knalpot Brong di Pidie Jaya di Amankan Polisi Karena Mengganggu Masyarakat Saat Berbelanja Takjil (foto: iNewsKutaraja.id/ Jamalludin)

Sementara itu Kasat Lantas, AKP Aiyub, S.E., M.H. juga mengatakan, sebanyak 7 unit ranmor knalpot brong yang terjaring dalam operasi yang dilaksanakan sejak hari pertama puasa itu sangat meresahkan karena suara bising dengan Ngegas saat melewati jalan-jalan.

“Untuk unit tidak kami lakukan penilangan, hanya kami beri teguran saja setelah mereka mengganti knalpot standar maka sepmor dilepas,” katanya.

"Kemudian knalpot brong yang sudah dicopot kami minta pemilik sepmor untuk memotong sendiri dan berjanji tidak mengulangi kembali,” terang AKP Aiyub, S.E., M.H Selasa (28/3/2023).

Karena itu, menurut AKP Aiyub, S.E., M.H, setiap hari tim melaksanakan patroli dan mengamankan sepeda motor yang menggunakan Knalpot brong agar menimbulkan efek jera

Editor : T Dani

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network